Tahun Baru Merasuki Kampung
Pergantian tahun disambut meriah oleh seluruh penduduk dunia. Begitu pula di Indonesia, Ada banyak hal yang dilakukan setiap menyambut malam pergantian tahun. Ada yang liburan ke Puncak, bakar-bakar ayam, ikan dan jagung serta yang lainnya. Namun, puncak dari sambutan awal tahun tersebut adalah dengan pesta kembang api berbagai variasi. Acara pergantian tahun 2019 menuju 2020 tidak hanya di kota, namun kini telah merasuki desa, dusun bahkan kampung terpencil sekalipun. Selamat tahun baru dan lebih-lebih mengucapkan natal telah menjadi polemik di kalangan umat Islam. Dikutip dari Eramuslim.com – Isu sensitif yang terus terulang dalam setiap tahunnya adalah perdebatan akan boleh dan tidaknya ucapkan selamat natal oleh ummat islam. Masalah ini menjadi polemik yang tak bisa terelakan menjelang perayaan natal. Meskipun berbagai argumen telah jelas namun kegemaran untuk berdebat menjadi pemicunya. Namun, ada satu pendekatan yang mungkin jarang dilakukan oleh kita adalah mendengar